HUT Ke-78, PGRI Batang Gelar Malam Resepsi Nguri-Uri Budaya

    HUT Ke-78, PGRI Batang Gelar Malam Resepsi Nguri-Uri Budaya

    Batang – Peringatan Hari Guru Nasional dan HUT Ke-78 PGRI makin meriah dengan suguhan seni budaya, yang dikemas khusus oleh PGRI Batang selama dua hari berturut-turut.

    Hingga puncaknya PGRI Batang menggelar malam resepsi serta menyerahkan Piala Kejuaraan hasil lomba Porseni PGRI Tingkat Kabupaten Batang, serta memberikan PGRI Award dari Kepala Disdikbud Batang kepada Penjabat (Pj) Bupati Batang Lani Dwi Rejeki, di Aula Gedung PGRI Batang, Kabupaten Batang, Selasa (5/12/2023) malam.

    Pj Bupati Batang Lani Dwi Rejeki menyampaikan, ucapan selamat kepada seluruh anggota PGRI Kabupaten Batang yang telah merayakan HUT PGRI Ke-78. Semoga PGRI semakin jaya dan mampu memajukan pendidikan di Kabupaten Batang.

    PGRI merupakan organisasi profesi yang menaungi guru-guru di Indonesia. PGRI memiliki peran penting dalam memajukan pendidikan di Indonesia, khususnya di Kabupaten Batang, ” jelasnya.

    PGRI telah banyak memberikan kontribusi dalam memajukan pendidikan di Kabupaten Batang. PGRI telah berperan aktif dalam meningkatkan mutu pendidikan, memperjuangkan kesejahteraan guru, dan mengembangkan potensi siswa.

    Dengan tema "Nguri-Uri Kesenian Tradisional Kabupaten Batang" yang diangkat pada malam resepsi ini merupakan hal yang sangat positif. Kesenian tradisional merupakan kekayaan budaya yang harus kita jaga dan lestarikan, ” terangnya.

    Kesenian tradisional memiliki nilai-nilai luhur yang dapat menjadi pedoman hidup kita. Kesenian tradisional juga dapat menjadi sarana untuk meningkatkan kreativitas dan daya saing bangsa.

    Oleh karena itu, lanjut dia, mari kita bersama-sama menjaga dan melestarikan kesenian tradisional Kabupaten Batang. Kita dapat melakukannya dengan cara, mengikuti kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan oleh PGRI untuk melestarikan kesenian tradisional.

    Mendukung kegiatan-kegiatan yang bertujuan untuk melestarikan kesenian tradisional. Menjadikan kesenian tradisional sebagai bagian dari kehidupan sehari-hari, ” ujar dia

    Paman Adam 

    Lutfi Adam

    Lutfi Adam

    Artikel Sebelumnya

    Pj Bupati Batang Dianugerahi PGRI Award

    Artikel Berikutnya

    Bangkitkan UMKM, Prabowo-Gibran Diyakini...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Aslog Kasad di TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi
    Panglima TNI Hadiri Undangan Makan Siang Presiden RI di Istana Negara
    Paslon No 2 Faiz dan Suyono Menggelar Kegiatan Sosial Bagikan Minyak Sayur dan Susu Kotak 
    Luar Biasa Pengusaha Sukses Yang Juga Sekretaris Pemuda Pancasila Batang, Secara Resmi Mendeklarasikan Dukungannya Kepada Bakal Bupati Batang nomer urut 2 FAIZ SUYONO
    Program Makan Siang dan Susu Gratis Prabowo-Gibran Buka Kesempatan Lapangan Kerja Baru
    Ketum Repnas: Program Makan Siang Gratis Prabowo Mampu Sejahterakan UMKM
    Buka Muktamar Rifaiyah di Batang, Zulhas: KH Ahmad Rifa'i Pahlawan Nasional yang Berjasa di Dunia Pendidikan
    Ini Luar Biasa Calon Bupati Batang M, Faiz Kurniawan Paslon Nomer Urut 2 , Memiliki Kekayaan Harta Sebesar 121 Miliar
    Sangat Miris Sekali Ratusan Baliho Paslon Nomer Urut 2 FAIZ SUYONO Cabup dan Cawabup Batang Dirusak, Oleh Oknum Yang Tidak Bertanggung JAWAB !!! 
    Sumpah Ini Keren Banget Sumpah, Visi dan Misi Ungulan Pasangan Faiz Suyono di Bidang Program Sosial Dan Keagamaan 
    Nyatanya Semakin Meningkat Dukungan Untuk Paslon No. 2 FAIZ SUYONO Dalam Pilkada Batang
    Ahmad Muzani Sekjen DPP Partai Gerindra Menyatakan Dukungan Resmi Kepada M Faiz Kurniawan Untuk Menjabat Bupati Batang 
    Ini Fitnah Ini !!! Kepala Desa Candirejo Bantah Kabar Pencurian Pakaian Dalam Wanita,  Berikut Ini Klarifikasinya
    Peringati Hari Jadi Ke - 57, Pemkab Batang Gelar Pagelaran Wayang Kulit
    Libur Akhir Pekan di Safari Beach Jateng, Kamu Bisa Nonton Lumba-lumba Hidung Botol Lho!
    Hari Ini Resmi Beroperasi Gerbang Tol KITB , Segini Tarifnya
    BPBD Batang Intens Mendata Kerusakan Infrastruktur 

    Ikuti Kami